5 Wisata Jepang yang Jarang Orang Ketahui, No 5 Seperti Wahana Dongeng

Posted on

Jepang merupakan salah satu negara favorit yang sering dikunjungi oleh masyarakat dunia. Alasan wisatawan dunia mengunjungi negara ini karena memiliki keunikan tersendiri yang dimana dinegara lain tidak memilikinya. Salah satunya yaitu pohon bunga sakura. Bunga sakura merupakan bunga khas jepang yang berwarna merah muda. Hanya bunga ini mekar dalam moment yang sangat langka.

Setahun sekalu bunga ini mekar lalu mati kembali. Bunga ini hidup hanya pada 1 musim saja dan akan kembali lagi setelah satu tahun kemudian. Jepang memang identik dengan hunga sakuranya tetapi dalam hal lain, jepang juga memiliki identik lainnya seperti anime.

Selain kedua hal tersebut, Jepang juga memilki ketertarikannya lainnya seperti wisata Jepangnya. Lalu wisata Jepang apa saja yang membuat masyarakat dunia ingin berlibur kesana? Yuk simak pembahasannya

1. Hanayasiki

Foto: oppobaca.news

Hanayasiki merupakan tempat hiburan atau biasa dibilang taman bermain. Tempat ini hampir mirip dengan tokyo disney land. Wahananya juga tidak kalah seram dengan di tokyo disney land lho traveller. Wahaana disini terbilang ekstrim dan menegangkan. Permainan yang seram ini salah satunya roller coaster. Hanya roller coaster ini memiliki keunikam sendiri yaitu lintasannya melewati perumahan penduduk.

Tempat ini dulunya bukan sebagai tempat taman bermain, melainkan kebun raya yang diubah menjadi tempat wahana bermain.

2. Sunshine Aquarium

Foto: remoju.com

Bila Anda pecinta hewan laut atau sedang ingib membandingkan dengan aquarum tiap negara, jangan lupa untuk berwisata ke sunshine aquarium ini. Sunshin aquarium ini memiliki keunikanmya tersendiri dan mungkin jarang Anda temui. Aquarium ini bila Anda jelajahi, seperti layaknya gedung yang atap atasnya dihiasi oleh hewan-hewan yang melewati kepala Anda. Terkesan seperti mall yang atasnya laut yang bersinar dan menembus ke kepala Anda. Tentu keindahan ini membuat mata Anda dimanjakan.

3. Tokyo Skytree

Foto: wafuku.me

Mungkin tempat ini adalah salah satu tempat yang wajib Anda kunjungi ketika Anda berlibur ke Jepang. Skytree ini merupakan gedung pencakar langit seperti layaknya monumen nasional (MONAS). Bila Anda mengunjungi tempat ini, Anda bisa melihat sekaligus menikmati kota Jepang dari langit.

Apalagi bila Anda datang ke tempat ini pada malam hari, pasti keindahan Kota Jepang ini semakin membuat Anda betah dan tak mau pergi kemana-mana. Bila Anda membawa pasangan untuk berbulan madu, tempat cocok sekali untuk dijadikan moment romantis Anda lho.

Baca juga: Dampak negartif dari hentai untuk remaja

4. Omoide Yokocho

Foto: flickr.com

Traveller apakah Anda suka makan?? Bila Anda suka makan atau doyan ngemil, wajib banget untuk datang ke tempat satu ini. Karena di tempat ini merupakan surganya makanan Jepang. Tempat ini tidak begitu mewah tetapi kesan Jepangnya sangat kental. Karena tempat ini cenderung seperti pasar kuliner yang memanjang. Yaa bisa dikatakan seperti Warteg tetapi rapih.
Bila Anda telusuri tempat ini, Anda akan dibuat ngiler untuk mencoba semua makanan yang ada disini. Mulai makanan Jepang mentah hingga matang.

Baca juga: tips liburan murah ke Jepang

5. Stadium Epson Aqua

Foto: medium.com

Tempat ini merupakan aquarium yang sangat keren dan jangan dilewatkan. Konsep yang diberikan aquarium ini cenderung beda dengan aquarium pada umumnya. Sesuatu yang istimewa dari aquarium ini yaitu atraksi lumba-lumba yang seakan-akan membuat para penontonnya dibuat untuk masuk ke dunia dongeng.

Bagaimana tidak, dalam atraksi lumba-lumbanya tepat di tengah kolamnya terdapat pancuran air yang menghiasi kolam serta sinar-sinar yang menambah kesan dongengnya. Selain atraksi lumba-lumba, ketika Anda menelusuri aquariumnya, Anda akan disuguhi layaknya glow in the night.

Dalam artian ruangan yang sangat gelap serta dihiasi lampu-lampu yang memancarkan ke ikan-ikan. Pantulan-pantulan cahaya tersebut membuat para pengunjung bisa berfoto-foto ria. Selain ikan-ikan, aqurium ini juga memfasilitasi pengunjungnya dengan arena glow in the dark lainnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *